PT. PILAR memiliki lebih dari 117 Kantor Area yang tersebar di berbagai kabupaten dan kota di seluruh Indonesia. Kantor-kantor ini berperan sebagai garda terdepan dalam memberikan layanan inspeksi instalasi listrik dan penerbitan Sertifikat Laik Operasi (SLO) secara cepat, responsif, dan terstandarisasi.